PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA ORGANISASI PADA DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN ANAK SERTA PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN PESAWARAN
Abstract
Peranan atau dalam penegelolaan SDM menjadi aspek yang memegang peranan penting, karena kualitas SDM dari suatu organisasi akan menjadi penopang maju mundurnya organisasi. Selain itu disiplin kerja juga sangat mempengaruhi seorang pegawai dalam bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas sumber daya manusia dan disiplin kerja terhadap kinerja organisasi pada Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Anak Serta Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Pesawaran. Adapun jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah model penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan 49 responden penelitian. Ada tiga variabel dalam penelitian ini yaitu: 2 (dua) Variabel bebas (X1 dan X2) dan 1 (satu) variabel terikat dimana kualitas sumber daya manusia (X1) dan disiplin kerja (X2) sebagai variabel bebas dan kinerja organisasi (Y) sebagai variabel terikat. Berdasarkan analisis data telah ditemukan jawaban hipotesis yakni sebagai berikut; Terdapat pengaruh kualitas sumber daya manusia (X1) terhadap kinerja organisasi (Y), dengan tingkat pengaruh sebesar 26,7%. Terdapat pengaruh disiplin kerja (X2) terhadap kinerja organisasi (Y) dengan tingkat pengaruh sebesar 15,6%. Terdapat pengaruh kualitas sumber daya manusia (X1) dan disiplin kerja (X2) secara bersama-sama terhadap kinerja organisasi (Y) dengan tingkat pengaruh sebesar 35%.
Kata kunci: Kualitas sumber daya manusia, disiplin kerja, kinerja organisasi
References
Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rhineka Cipta.
As’ad, Moh. 1995, Psikologi Industri, Liberty. Yogyakarta.
Dharma, Surya. 2003. Penilaian Kinerja. Jakarta : Pustaka Pelajar.
Dharma, Surya. 2005. Manajemen Kinerja : Falsafah Teori dan Penerapannya. Jakarta : Pustaka Pelajar.
Dwiyanto, Agus. 2008. Mewujudkan Good Governance melalui Pelayanan Publik. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.
Gibson, Ivancevich, Donelly. 1999. Organisasi: Perilaku, Struktur, Proses I. (Terjemahan). Nunuk Adiarni. Binarupa Aksara. Jakarta.
Handoko, T. Hani. 2011. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. Yogyakarta: Penerbit BPFE.
Handoko, T. Hani. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua. Cetakan. Keempat belas. BPFE. Yogyakarta.
Hasibuan, Malayu SP. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Kerlinger. 2000. Asas – Asas Penelitian Behavioral. Edisi 3. Cetakan 7. Yogyakarta : Gajah Mada Press.
Mangkunegawa, A. A. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Pedoman Penulisan Tesis Program Pascasarjana Magister Manajemen Universitas Saburai Bandar Lampung 2018.
Ranupandojo, Heidjrahman dan Suad Husnan. 2002. Manajemen Personalia,. Edisi Keempat. BPFE. Yogyakarta.
Rivai,Veithzal. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari. Teori kePraktik. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.
Robin dan Judge. 2007. Teori-teori Motivasi. BPFE. Yogyakarta.
Santosa, Budi, Purbayu dan Ashari. 2005. Analisis Statistika dengan Microsoft Excel dan SPSS. Yogyakarta : Andi.
Sarwono, Jonathan. 2006. Analisis Data Penelitian Menggunakan SPSS. Yogyakarta : Andi.
Siagian, P, Sondang. 1996. Organisasi Kepemimpinan Perilaku Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.
Sinungan, Muchdarsyah. 1997. Produktifitas, Apa dan Bagaimana. Jakarta : Bumi Aksara.
Soejono. 1997. Manajemen Organisasi. Jakarta : Bumi Aksara.
Sugiyono. 2004. Statistik Untuk Penelitian. Cetakan 4. Bandung : Alfabeta.
Samsudin, Abin. 2005. Manajemen Kinerja. Bumi Aksara. Jakarta.
Terry, GR. 1993. Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : Liberty
Umar, Husein. 2005. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta : PT. Gramedia dan Jakarta Business Research Center.
Uyanto, S, Stanislaus. 2006. Pedoman Analisis Data dengan SPSS. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Yogyakarta : Graha Ilmu.
DOI: https://doi.org/10.24967/dikombis.v1i1.1631
Article Metrics
Abstract view : 1088 times
PDF (Indonesia) : 871 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Abstract
References
Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rhineka Cipta.
As’ad, Moh. 1995, Psikologi Industri, Liberty. Yogyakarta.
Dharma, Surya. 2003. Penilaian Kinerja. Jakarta : Pustaka Pelajar.
Dharma, Surya. 2005. Manajemen Kinerja : Falsafah Teori dan Penerapannya. Jakarta : Pustaka Pelajar.
Dwiyanto, Agus. 2008. Mewujudkan Good Governance melalui Pelayanan Publik. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.
Gibson, Ivancevich, Donelly. 1999. Organisasi: Perilaku, Struktur, Proses I. (Terjemahan). Nunuk Adiarni. Binarupa Aksara. Jakarta.
Handoko, T. Hani. 2011. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. Yogyakarta: Penerbit BPFE.
Handoko, T. Hani. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Kedua. Cetakan. Keempat belas. BPFE. Yogyakarta.
Hasibuan, Malayu SP. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Kerlinger. 2000. Asas – Asas Penelitian Behavioral. Edisi 3. Cetakan 7. Yogyakarta : Gajah Mada Press.
Mangkunegawa, A. A. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Pedoman Penulisan Tesis Program Pascasarjana Magister Manajemen Universitas Saburai Bandar Lampung 2018.
Ranupandojo, Heidjrahman dan Suad Husnan. 2002. Manajemen Personalia,. Edisi Keempat. BPFE. Yogyakarta.
Rivai,Veithzal. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari. Teori kePraktik. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.
Robin dan Judge. 2007. Teori-teori Motivasi. BPFE. Yogyakarta.
Santosa, Budi, Purbayu dan Ashari. 2005. Analisis Statistika dengan Microsoft Excel dan SPSS. Yogyakarta : Andi.
Sarwono, Jonathan. 2006. Analisis Data Penelitian Menggunakan SPSS. Yogyakarta : Andi.
Siagian, P, Sondang. 1996. Organisasi Kepemimpinan Perilaku Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.
Sinungan, Muchdarsyah. 1997. Produktifitas, Apa dan Bagaimana. Jakarta : Bumi Aksara.
Soejono. 1997. Manajemen Organisasi. Jakarta : Bumi Aksara.
Sugiyono. 2004. Statistik Untuk Penelitian. Cetakan 4. Bandung : Alfabeta.
Samsudin, Abin. 2005. Manajemen Kinerja. Bumi Aksara. Jakarta.
Terry, GR. 1993. Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : Liberty
Umar, Husein. 2005. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta : PT. Gramedia dan Jakarta Business Research Center.
Uyanto, S, Stanislaus. 2006. Pedoman Analisis Data dengan SPSS. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Yogyakarta : Graha Ilmu.
Dikombis : Jurnal Dinamika Ekonomi, Manajemen, dan Bisnis is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License