KENAPA PEMBAYARAN KREDIT MENJADI PILIHAN KONSUMEN MODERN?

Indra Jaya, Syahrizal Siregar

Abstract


Layanan paylater kini menjadi pilihan banyak orang, terutama generasi muda, karena kemudahan dan fleksibilitasnya dalam bertransaksi. Penelitian ini mengkaji bagaimana persepsi kegunaan (PU) dan kemudahan penggunaan (PEOU) memengaruhi keputusan konsumen menggunakan layanan paylater di Indonesia. Dengan survei terhadap 150 pengguna, hasilnya menunjukkan bahwa semakin mudah dan bermanfaat layanan ini dirasakan, makin besar kemungkinan konsumen memilih paylater. Temuan ini penting bagi penyedia layanan untuk terus memperbaiki pengalaman pengguna dan membantu konsumen menggunakan paylater secara bijak.

Keywords


Paylater, Perceived Usefulness (PU), Perceived Ease of Use (PEOU) Keputusan Konsumen, Layanan, Pembayaran Kredit Digital

References


Al-Ghozali, M. D. H., & Wahyudi, A. (2021). Penggunaan Model Pembelajaran Maharah Al-Kalam Berbasis Teori Konstruktivisme Terhadap Hasil Belajar Siswa- Siswi Madrasah Tsanawiyah Empat Lima Assa’adah Sambeng Lamongan. JoEMS (Journal of Education and Management Studies), 4(5), 53–60. https://doi.org/10.32764/joems.v4i5.570

Alkatili, A. A., Purwaamijaya, B. M., & Nugraha, M. R. (2025). Pengaruh Perceived Usefulness dan Perceived Ease of Use terhadap Repurchase Intention Menggunakan Fitur Lazada Paylater (Studi pada Generasi Milenial). 8(1), 407–417.

Amory, J. D. S., Mudo, M., & J, R. (2025). Transformasi Ekonomi Digital dan Evolusi Pola Konsumsi: Tinjauan Literatur tentang Perubahan Perilaku Belanja di Era Internet. Jurnal Minfo Polgan, 14(1), 28–37. https://doi.org/10.33395/jmp.v14i1.14608

Aziz, A., Islami, N., Al-Habsy, A. R., Khoerunnisa, F., Pamungkas, J. D., Fadilah, M. F., & Suryani, R. (2025). Inovasi Produk Keuangan Syariah Dalam Persefektif Generasi Z: Studi Kasus Mahasiswa Ekonomi Syariah IUQI. 2(1), 1340–1350.

Budiatin, E. A., & Rustiyaningsih, S. (2021). Pengaruh Persepsi Kegunaan, Persepsi Kemudahan, Faktor Sosail, Dan Kondisi yang Memfasilitasi terhadap Minat Penggunaan E-filing Di Kota Madiun. JRMA | Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi, 9(2), 76–95. https://doi.org/10.33508/jrma.v9i2.1011

Davis, F. D. (1989). Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, and User Acceptance of Information Technology. MIS Quarterly, 13(3), 319. https://doi.org/10.2307/249008

Dewi, K. N., Nurindah, M. N., & Hamzah, N. A. (2025). Pemahaman Mahasiswa UMM terhadap Layanan Paylater dan Dampaknya Pada Keputusan Penggunaannya. 8.

Fida, I. A., Sambiono, D., Shiddiqi, F., & Ukamah, S. (2021). Transaksi E-Commerce Sebagai Pertahanan UMKM DI Tengah Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Islam. IMTIYAZ: Jurnal Ilmu Keislaman, 5(2), 53–63. https://doi.org/10.46773/imtiyaz.v5i2.146

Habiba, S., Sissah, & Siregar, E. S. (2024). Analisis Penggunaan Fitur Shopee Paylater Dalam Perspektif Mahasiswa Perbankan Syariah FEBI UIN STS JAMBI. Jurnal Akademik Ekonomi Dan Manajemen, 1(2), 170–184.

Hair, J. F., L.D.S. Gabriel, M., Da Silva, D., & Braga Junior, S. (2019). Development and validation of attitudes measurement scales: Fundamental and practical aspects. RAUSP Management Journal, 54(4), 490–507. https://doi.org/10.1108/RAUSP-05-2019-0098

Handayani, R., Elisabeth Christiana, & Bakhrudin All Habsy. (2024). Analisis Validitas dan Reliabilitas Kuisioner Kemampuan Pemecahan Masalah Peserta Didik di SMK Teknologi dan Rekayasa. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 15(3), 278–287. https://doi.org/10.23887/jibk.v15i3.85376

Octoviani, A., & Andella, M. (2024). Pengaruh PEOU DAN PU Terhadap Keputusan Pembelian Menggunakan Shopee Paylater Dengan variabel Moderating Behavioural Intention. Jurnal Akademik Ekonomi Dan Manajemen, 5(2), 57–72.

Rahmi, C., Azzahra, L. F., Nisa, D. C., & Anugrah, D. (2024). Evolusi Ekonomi Syariah Dalam Marketplace: Analisis Shopee. 01(04), 852–858.

Ramadhan, A., & Novitasari, K. (2023). Strategi Pengembangan Literasi Ekonomi Berbasis Digital Terhadap Regulasi Pemberdayaan Perilaku Sosial Dan Sumber Daya Manusia Di Era Industri 4.0. AB-JOIEC: Al-Bahjah Journal of Islamic Economics, 1(1), 14–25. https://doi.org/10.61553/abjoiec.v1i1.10

Rizqiyah, F., & Reviandani, W. (2025). Pengaruh Literasi Keuangan, Manfaat, dan Pendapatan terhadap Minat Penggunaan Shopee Paylater di Platform Shopee pada Kabupaten Gresik. Co-Value Jurnal Ekonomi Koperasi dan kewirausahaan, 15(8). https://doi.org/10.59188/covalue.v15i8.5003

Saidah, N. S., & RihhadatulAisya, Ri. (2025). Analisis Fiqih Muamalah Terhadap Penerapan Sistem Pembayaran Cicilan (PayLater) Pada Marketplace Shopee. 2(3).

Sari, M., Rachman, H., Juli Astuti, N., Win Afgani, M., & Abdullah Siroj, R. (2023). Explanatory Survey dalam Metode Penelitian Deskriptif Kuantitatif. Jurnal Pendidikan Sains dan Komputer, 3(01), 10–16. https://doi.org/10.47709/jpsk.v3i01.1953




DOI: https://doi.org/10.24967/jims.v11i1.4109

Article Metrics

Abstract view : 277 times
PDF (Bahasa Indonesia) : 135 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Jurnal Ilmu Manajemen Saburai (JIMS) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License