PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR CAMAT SEMENDAWAI SUKU III OGAN KOMERING ULU TIMUR

R Winda Wulandari

Abstract


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai pada Kantor Camat Semendawai Suku III Ogan Komering Ulu Timur. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif, dengan jumlah responden sebanyak 27 orang, dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 100% dari jumlah populasi sebanyak 27 orang. Metode pengumpulan data dilakukan dengan bantuan metode angket dimana jawaban responden diukur dengan menggunakan skala likert yaitu pemberian nilai numerik dimana setiap skor yang diperoleh akan memiliki tingkat pengukuran ordinal. Nilai numerik tersebut dianggap sebagai objek dan selanjutnya melalui proses transformasi yang ditempatkan kedalam interval. Dari hasil pengolahan data yang dilakukan, penulis menemukan bahwa adanya hubungan bersama-sama yang cukup kuat antara dua variabel bebas terhadap variabel kinerja pegawai sebagai variabel terikat. Dan pada koefisien korelasi berganda disimpulkan bahwa perubahan kinerja disebabkan oleh gaya kepemipinan dan lingkungan kerja. Kata kunci : gaya kepemimpinan, Lingkungan kerja, kinerja pegawai

Keywords


gaya kepemimpinan, Lingkungan kerja, kinerja pegawai



DOI: https://doi.org/10.24967/jmb.v8i1.1564

Article Metrics

Abstract view : 1133 times
PDF (Bahasa Indonesia) : 598 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
Jurnal Ilmu Manajemen Saburai (JIMS) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License